Senin, 30 November 2009

BAB V Sifat Fisika Tanah Gambut

1. Tingkat dekomposisi :
  1. Gambut kasar (Fibrist):gambut dengan BO kasar > 2/3 (sedikit atau belum terkomposisi atau bahan asal masih terlihat asalnya)warna merah lembayung (2,5 YR 3/2)-coklat kemerahan (5 YR 3/2)
  2. Gambut sedang (HemistaktoBO kasar 1/3-2/3 coklat kemerahan (5 YR 3/2)-coklat tua (7,5 YR 3/2)
  3. Gambut halus (Saprist):BO kasar<1/3,>
2. Penurunan muka tanah :
faktor penyebabnya:
  1. Drainase
  2. Kegiatan budidaya tanaman
  3. Tingkat kematangan gambut
  4. Umur reklainasi
  5. Ketebalan lapisan gambut
  6. Pembakaran waktu pembukaan lahan
Hasil penelitian kecepatan penurunan muka tanah:
fibrik>hemik>saprik

3. Kerapatan lindak (Bulk Density=BD)
  • BD tanah gambut 0,05-0,2 g/cc
  • BD tanah yang rendah akibatnya daya dukung tanah rendah akibatnya tanaman tahunan tumbuh condong atau tumbang
  • Makin dalam BD tanah makin kecil
  • Makin rendah kematangan gambut maka makin rendah nilai BD nya
4. Porositas dan distribusi ukuran pori
  • ditentukan bahan penyusun dan tingkat dekomposisi
  • makin matang gambut maka porositas makin rendah dan distribusi ukuran pori cukup merata
  • gambut tidak matang sangat porous dan tidak merata
  • porositas tanah dan distribusi ukuran pori pada gambut dari rerumputan dan semak jauh baik daripada gambut kayu-kayuan
5. Retesi air (daya menahan air)
  • afinitas tinggi dalam meretensi air karena air bersifat dipolar dan molekul asam-asam organik sangat banyak, maka air dalam jumlah banyak akan berikatan dengan asam-asam organik bebas
  • Makin matang gambut maka retensi air makin tinggi
6. Daya hantar hidrolik (HC)
  • Besarnya HC ditentukan oleh jenis gambut,tingkat kematangan, BD
  • HC gambut serat-seratan lebih lambat dari gambut kayu-kayuan
  • laju yang baik untuk pertanian <0,36>
  • HC secara horisontal sangat cepat dan vertikal sangat lambat
  • makin matang gambut HC makin lambat
7. Kering tak balik
  • berkaitan dengan kemampuan gambut dalam menyimpan,memegang dan melepas air
  • gambut yang mengalami kekeringan hebat akan berkurang kemampuannya dalam memegang air
  • penyebab kering tak balik adalah akibat terbentuk selimut penahan air
  • Pencegahan dengan mengatur tinggi permukaan air

1 komentar:

Unknown mengatakan...

kering tidak balik apa maksudnya?..........akibat terbentuk selimut penahan air...
bisa jelaskan ngak?...
saya lagi di tanya dosen ni. skripsi saya angkat gambut dan sifat fisikanya.
thanks u

Posting Komentar